Kamis, 31 Oktober 2013

Prediksi Manchester City vs Norwich City 2 November 2013

Prediksi Manchester City vs Norwich City 2 November 2013 - Preview Prediksi Skor Akurat Pertandingan Manchester City vs Norwich City Liga Inggris. Pertandingan ini akan disiarkan LIVE di Bein Sport 1. Pada hari Sabtu, 2 November 2013, pukul 22.00 WIB.


prediksi bola


Norwich City berhasil memberi kejutan kepada Manchester City pada pertemuan terakhir kedua tim di Etihad Stadium musim lalu. Saat itu Norwich berhasil mengalahkan City 3-2, sekaligus kemenangan pertama atas City sejak 2001.

Selalu tercipta minimal lima gol pada empat pertemuan terakhir kedua tim di Premier League. Kekalahan atas Chelsea akhir pekan lalu membuat City turun ke peringkat-7 klasemen dengan 16 poin dari sembilan laga, terpaut tiga poin dari zona Champions.

City masih mencatat 100 persen kemenangan kandang di Premier League musim ini, mencetak 13 gol dari empat laga kandang terakhir. Lini pertahanan City sangat buruk di babak kedua. City telah kebobolan sembilan gol di babak kedua, dari total 11 kebobolan di Premier League.

Produktivitas gol City adalah yang terbaik di Premier League, dengan 21 gol dari sembilan laga.
Norwich belum beranjak dari peringkat-18 klasemen dengan delapan poin dari sembilan laga, memiliki poin yang sama dengan Stoke City di atasnya.

Norwich hanya mampu meraih satu kemenangan dari enam laga terakhirnya di Premier League, menelan empat kekalahan dan sekali imbang. Norwich juga baru meraih satu kemenangan tandang di Premier League musim ini, menelan tiga kekalahan.

Produktivitas gol Norwich di babak pertama sangat buruk. Norwich tercatat baru mencetak satu gol di babak pertama, dari sembilan laga yang telah dijalani.


Head to Head Manchester City vs Norwich City :
19 Mei 2013 : Man. City 2-3 Norwich City (EPL)
29 Des 2012 : Norwich City 3-4 Man. City (EPL)
14 Apr 2012 : Norwich City 1-6 Man. City (EPL)
3   Des 2011 : Man. City 5-1 Norwich City (EPL)

31 Okt 2013 : Newcastle 0-2 Man. City (Piala Liga)
27 Okt 2013 : Chelsea 2-1 Man. City (EPL)
23 Okt 2013 : CSKA Moscow 1-2 Man. City (Liga Champions)
19 Okt 2013 : West Ham 1-3 Man. City (EPL)
5   Okt 2013 : Man. City 3-1 Everton (EPL)

30 Okt 2013 : Man. United 4-0 Norwich City (Piala Liga)
26 Okt 2013 : Norwich City 0-0 Cardiff City (EPL)
19 Okt 2013 : Arsenal 4-1 Norwich City (EPL)
6   Okt 2013 : Norwich City 1-3 Chelsea (EPL)
29 Sept 2013 : Stoke City 0-1 Norwich City (EPL)

Prediksi Susunan Pemain Manchester City vs Norwich City :

Man. City : Hart - Zabaleta – Demichelis – Nastasic – Clichy - Garcia – Fernandinho - Nasri – Y. Toure – Silva - Aguero

Norwich City : Ruddy - Martin – Turner – Bassong – Olsson - Howson – Tettey – Fer - Snodgrass – Hooper – Pilkington

Bursa Taruhan/ Voor Man. City vs Norwich City : Manchester City 0 - 1 1/5 Norwich City

Prediksi Skor Pertandingan Man. City vs Norwich City : Manchester City 2 - 0 Norwich City





Tidak ada komentar:

Posting Komentar